SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KOTA JAKARTA SELATAN

Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Ujian Madrasah tahun 2020/2021


26 Feb 2021 | 12:55 WIB

Kemenag Jaksel - Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Jakarta Selatan Moh. Komarudin didampingi Kasi Pendidikan Madrasah Sukirman menghadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2020-2021, acara tersebut dilaksanakan di Aula lantai 3 Kankemenag Kota Jakarta Selatan, Kamis (25/02) . Kepala Seksi Kurikulum dan Kesiswaan Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi DKI Jakarta Trisnadian mengatakan, “Madrasah yang dapat menyelenggarakan Ujian Madrasah (UM) adalah madrasah yang terakreditasi berdasarkan keputusan dari Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah (BAN S/M), sedangkan bagi madrasah yang belum terakreditasi dapat melaksanakan ujian dengan cara bergabung dengan madrasah yang sudah terakreditasi, bagi madrasah yang sudah habis masa berlaku akreditasinya dan masih dalam tahap pengajuan tetap boleh menyelenggarakan UM tetapi harus menunjukkan surat perpanjangan akreditasi.” . Acara ini dihadiri oleh seluruh Kepala Madrasah Negeri dilingkungan Kankemenag Kota Jakarta Selatan dari Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN), Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN), dan Madrasah Aliyah Negeri (MAN) yang berjumlah 20 Kepala Madrasah Negeri. . #kankemenagjakartaselatan #inmaskemenagjaksel #rapatkoordinasi #ujianmadrasah #um

Dilihat 128

Berita Populer

Serah Terima Jabatan (Sertijab) Pengawas (Eselon IV)

Posting By Admin | 20 Jan 2022 15:56 WIB
Dilihat 2702

Petunjuk Teknis Penggunaan Tanda Tangan Elektronik (TTE)

Posting By Admin | 08 Apr 2021 23:04 WIB
Dilihat 1487

Surat Edaran SE. 10 Tahun 2021

Posting By Admin | 21 Mei 2021 10:55 WIB
Dilihat 847

Gandeng Startup, Kankemenag Kota Jaksel Dorong Akuntabilitas Madrasah melalui Digitalisasi Keuangan

Posting By Admin | 26 Jul 2019 21:56 WIB
Dilihat 709

Rapat Rutin Bulanan Kamad dan KTU Kemenag Jakarta Selatan

Posting By Admin | 28 Jan 2019 19:17 WIB
Dilihat 697