UNIT SUBBAGIAN TATA USAHA
SUBBAGIAN TATA USAHA

SYAMSUDDIN, S.Ip
NIP. 196912312002121010
NIP. 196912312002121010
Subbagian Tata Usaha sebagaimana dimaksud dalam Pasal 592 PMA 19 tahun 2019 mempunyai tugas melakukan koordinasi perumusan kebijakan teknis dan perencanaan, pelaksanaan pelayanan dan pembinaan administrasi, keuangan dan barang milik negara di lingkungan Kantor Kementerian Agama.
SUSUNAN UNIT KERJA SUBBAGIAN TATA USAHA